FAKTOR RISIKO KEJADIAN PREEKLAMPSIA PADA IBU HAMIL DI RSUP DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2014
PDF

How to Cite

Nursal, D. G. A., Tamela, P., & Fitrayeni, F. (2017). FAKTOR RISIKO KEJADIAN PREEKLAMPSIA PADA IBU HAMIL DI RSUP DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2014. Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas, 10(1), 38–44. https://doi.org/10.24893/jkma.v10i1.161

Abstract

Preeklampsia merupakan penyakit yang disebabkan kehamilan dan penyebab kematian maternal. Angka kejadian preeklampsia di RSUP. DR. M. Djamil Padang Tahun 2014 adalah 20,14%. Tujuan penelitian ini mengetahui faktor risiko yang berhubungan dengan kejadian preeklampsia pada ibu hamil di RSUP DR. M. Djamil Padang tahun 2014. Jenis penelitian observasional analitik dengan rancangan kasus kontrol. Jumlah sampel 34 kasus dan 34 kontrol, perbandingan 1:1. Pengambilan sampel menggunakan teknik systematic random sampling. Pengolahan data menggunakan analisis univariat, bivariat dengan uji Chi-Square dan multivariat dengan analisis Regresi Logistik Ganda. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan umur (p=0,006), dan obesitas (p=0,031) berisiko secara bermakna, sedangkan status gravida, riwayat diabetes mellitus dan tingkat pendidikan tidak terdapat hubungan yang bermakna dan bukan faktor risiko preeklampsia pada ibu hamil di RSUP DR. M. Djamil Padang tahun 2014. Hasil analisis multivariat menunjukkan faktor paling dominan terhadap kejadian preeklampsia adalah umur (p=0,001). Umur dan obesitas merupakan faktor risiko kejadian preeklampsia. Disarankan kepada petugas kesehatan untuk meningkatkan promotif dan preventif dengan penyuluhan dan sosialisasi mengenai umur beresiko preeklampsia dan mengurangi berat badan.

Kata Kunci: Preeklampsia, Ibu Hamil, Faktor Risiko, RSUP M Djamil Padang

https://doi.org/10.24893/jkma.v10i1.161
PDF

References

Kementerian Kesehatan RI. Rencana Aksi Percepatan Penurunan AKI 2013-2015. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI; 2013.

WHO Maternal and Reproductive Health; 2014.

Sastrawinata S. Ilmu Kesehatan Reproduksi : Obstetri Patologi. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC; 2012.

Kementerian Kesehatan RI. Profil Kesehatan Indonesia 2013. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI; 2014.

Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat. Laporan Kematian Ibu dan Penyebabnya Januari-Desember 2013. Padang: Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat; 2014.

Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat. Indikator Kesehatan Ibu di Provinsi Sumatera Barat Tahun 2014. Padang: Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat; 2015.

Dinas Kesehatan Kota Padang. Profil Kesehatan Kota Padang 2013. Padang: Dinas Kesehatan Kota Padang; 2014

Mochtar R. Sinopsis Obstetri. ed. 21, Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC; 2013.

RSUP. DR. M. Djamil Padang. Laporan Rekam Medik Tentang Preeklampsia Di RSUP. DR. M. Djamil Padang Tahun 2011-2013, Padang; 2013.

RSUP. DR. M. Djamil Padang. Data Register Ibu Hamil Di Instalasi Rawat Inap Kebidanan RSUP. DR. M. Djamil Padang Tahun 2014, Padang; 2014

Resmi dkk. Faktor yang Berhubungan dengan Preeklampsia pada Kehamilan di RSU Muhammadiyah Sumatera Utara Medan Tahun 2011-2012. Medan: Universitas Sumatera Utara; 2012.

Djannah S. Gambaran Epidemiologi Kejadian

Preeklampsia/Eklampsia Di Rsu Pku Muhammadiyah Yogyakarta Tahun 2007–2009, Yogyakarta: Universitas Ahmad Dahlan; 2010.

Afridasari dkk. Analisis Faktor Resiko Kejadian Preeklampsia. Kendari: Universitas Haluoleo; 2013

Gafur A. Hubungan Antara Primigravida dengan Preeklampsia. Makassar: Universitas Hasanuddin; 2013

Langelo dkk. Faktor Resiko Kejadian Preeklampsia di RSKD Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar Tahun 2011-2012. Makassar: Universitas Hasanuddin; 2012.

Quedarusman H. Hubungan Indeks Massa Tubuh Ibu Dan Peningkatan Berat Badan Saat Kehamilan Dengan Preeklampsia. Manado: FK Unstrat; 2012.

Husni L. Faktor Resiko Yang Berhubungan Dengan Kejadian Preeklampsia Pada Ibu Hamil di RSUP. DR. M. Djamil Padang Tahun 2013. Padang: Universitas Andalas; 2014.

Nurmalichatun. Hubungan Antara Primipara Dan Penyakit Diabetes Mellitus Pada Kehamilan Dengan Kejadian Preeklampsia Pada Ibu Hamil Di Rsud Dr. H. Soewondo Kabupaten Kendal. Ungaran: Stikes Ngudi Waluyo; 2013.

Cunningham. Obstetri William. ed. 23, Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC; 2013.

Rozikhan. Faktor Resiko Terjadinya Preeklampsia Berat di Rumah Sakit Dr. H. Soewondo Kendal. Semarang: Universitas Diponegoro; 2007.

Indriani N. Analisis Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Preeklampsia Pada Ibu Bersalin Di RSUD Kardinah Kota Tegal Tahun 2011. Jakarta: Universitas Indonesia; 2012

Authors who publish with this journal agree to the following terms:

    • Authors retain copyright and grant the Andalas Journal of Public Health right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share (copy and redistribute the material in any medium or format) and adapt (remix, transform, and build upon the material) the work for any purpose, even commercially with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in Andalas Journal of Public Health.
    • Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in Andalas Journal of Public Health.
    • Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).